Bagiamana Menyimpan Data dalam Bentuk File .ISO dan Burning File .ISO pada linux ?

 on Thursday 9 April 2015  

Menyimpan Data dalam Bentuk File .ISO
Jika masih belum ingin melakukan burning, Anda dapat menyimpannya dalam bentuk file .iso dan bisa dibakar kemudian, untuk melakukannya pada proses di atas (Gambar B.2) aktifkan opsi Only Create Image dan nonaktifkan opsi Remove Image.


Kemudian masuk ke tab Image untuk menentukan lokasi penyimpanan file .iso
(Gambar B.3)




Selanjutnya klik tombol Start untuk memulai pembuatan file .iso.

4. Burning File .ISOFile .iso ini sering sekali ditemukan ketika men-download file installer distribusi GNU/Linux. Untuk memulai klik menu Tools → Burn Image... (Gambar B.5)



Untuk melakukan burning dari file .iso ke cd langkah-langkahnya sebagai berikut:
1) memilih file .iso yang akan dibakar sebagaimana yang ditunjukkan dengan angka 1 pada gambar di atas.

2) Selanjutnya tentukan kecepatan tulis cd (biasanya diambil kecepatan paling rendah).

3) Kemudian aktikfan opsi Verity written data untuk memastikan kalau data yang dibakar tidak rusak.

4) Langkah terakhir mulai proses burning dengan mengklik tombol Start.

Bagiamana Menyimpan Data dalam Bentuk File .ISO dan Burning File .ISO pada linux ? 4.5 5 om Thursday 9 April 2015 Menyimpan Data dalam Bentuk File .ISO Jika masih belum ingin melakukan burning, Anda dapat menyimpannya dalam bentuk file .iso dan bisa diba...


No comments:

Post a Comment

Powered by Blogger.